Kandang Cacing

Untuk memulai beternak cacing, langkah awal yang bisa dilakukan adalah menentukan lahan/tempat kandang cacing.  Untuk urusan ini tidak harus membutuhkan lahan yang luas yang dikhususkan untuk budidaya.  Kita bisa menggunakan lahan yang ada disekitar kita, misal : memanfaatkan garasi rumah, pekarangan rumah, bekas kolam ikan yang tidak terpakai, bekas keranjang buah, atau kotak-kotak kayu mungkin bekas tempat telur, atau dalam ember-ember, dan masih banyak lagi.  Untuk pengin tahu lebih detail tentang kandang cacing, monggo klik disini.

Salah satu bentuk kandang cacing

 

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *